belajar dan berbagi

belajar dan berbagi

Format Tanggal Date ke Format Tanggal Indonesia

Cara Merubah Format Tanggal Date ke Format Tanggal Indonesia pada mysql.

Merubah Format Tanggal Date ke Format Tanggal Indonesia. Kali ini SeemutKomputer.Com akan menuliskan sebuah tutorial
tentang bagaimana cara merubah format tanggal Date yang semula (2013-05-02) menjadi format tanggal Indonesia
menjadi (02 Mei 2013).

yang pertama dilakuakn adalah membuat tabel, atau dapat copy pada script SQL berikut ini. namun databasenya harus buat
terlbih dahulu.
misalkan nama databasenya adalah belajarkomputer kemudian klik create maka database belajarkomputer sudah tersebut.
selanjutnya masuk ke tab sql lalu copy kan script dibawah ini


CREATE TABLE `belajar_komputer` (
`artikel_id` int(11) NOT NULL auto_increment,
`artikel_tanggal` date NOT NULL,
`artikel_judul` varchar(100) NOT NULL,
`artikel_konten` text NOT NULL,
PRIMARY KEY  (`artikel_id`)
) ENGINE=MyISAM  DEFAULT CHARSET=utf8 AUTO_INCREMENT=2 ;


setelah dicopy lalu klik tombol go. mata tabel belajar_komputer sudah terbuat.
untuk memasukan data kemudian klik pada tab SQL lalu copy-kan sql berikut

INSERT INTO `artikel` VALUES (1, '2013-04-28', 'Belajar Tentang Komputer', 'hay.. ini artikel yang cukup bagus untuk anda baca.');

Data sudah didapatkan, dan tahap selanjutnya adalah membuat Script untuk menampilkan data dari Database yang sudah
dibuat di atas. buat folder belajar_tanggal, pada Xampp/htdocs/nama_folder.
Silahkan buat sebuah file dengan nama index.php kemudian ketikkan / copy Script di bawah ini:
kemudian simpan pada htdocs/belajar_tanggal

<html>
<head>
<title>Mengubah format tanggal ke indonesia</title>
</head>
<body>
<?php
mysql_connect("localhost", "isikan username anda", "isikan password anda");
// mengambil server (local), kemudian mengambil username akses root, serta mengambil password untuk mengakses root.
mysql_select_db("belajarkomputer"); // mengambil nama database yang akan kita gunakan

$sql = mysql_query("SELECT * FROM belajar_komputer ORDER BY artikel_id DESC");
// query yang digunakan untuk mengambil data dari tabel
if(mysql_num_rows($sql) == 0){
// memberikan kondisi (jika datanya kosong maka akan menampilkan tulisan tidak ada data!
echo 'Tidak ada data!';
}else{
// kondisi jika data tidak kosong
echo '<h1>Artikel Terbaru</h1>';// menampilkan artikel terbaru
while($row = mysql_fetch_assoc($sql)){
echo '<h3>'.$row['artikel_judul'].'</h3>';
echo '<i>Ditulis tanggal : '.$row['artikel_tanggal'].'</i>';
echo '<p>'.$row['artikel_konten'].'</p>';
}
}
?>
</body>
</html>

kemudian kita buat file indo.php disimpan pada folder yang sama silahkan ketik atau copy script berikut.

<?php
function TanggalIndo($date){
$BulanIndo = array("Januari", "Februari", "Maret", "April", "Mei", "Juni", "Juli", "Agustus", "September", "Oktober", "November", "Desember");
$tahun = substr($date, 0, 4);
$bulan = substr($date, 5, 2);
$tgl   = substr($date, 8, 2);
$result = $tgl . " " . $BulanIndo[(int)$bulan-1] . " ". $tahun;
return($result);
}
?>

Sekarang kita ubah file index.php tersebut menjadi seperti ini (perubahan hanya sedikit)

<html>
<head>
<title>Date to Indo</title>
</head>
<body>

<?php
include("indo.php");// mengambil file indo yang telah kita buat sebelumnya
  mysql_connect("localhost", "isikan username anda", "isikan password anda");
mysql_select_db("belajarkomputer");

$sql = mysql_query("SELECT * FROM belajar_komputer ORDER BY artikel_id DESC");
if(mysql_num_rows($sql) == 0){
echo 'Tidak ada data!';
}else{
echo '<h1>Artikel Terbaru</h1>';
while($row = mysql_fetch_assoc($sql)){
echo '<h3>'.$row['artikel_judul'].'</h3>';
echo '<i>Ditulis tanggal : '.$row['artikel_tanggal'].'</i>';
echo '<p>'.$row['artikel_konten'].'</p>';
}
}
?>

</body>
</html>

Demikian tutorial memngenai bagaimana cara membuat tanggal menjadi format indonesia.
semoga bermanfaat salam..

3 Responses to "Format Tanggal Date ke Format Tanggal Indonesia "

  1. gan minta project nya yang siap download gan... biar bisa langsung oprek.. hehehhee

    BalasHapus
  2. terims gan.. sangat membantu saya dalam custom project.. semoga semakin banyak pengunjungnya, dan semakin bermanfaat gan..

    BalasHapus